Jual 2000an per Potong, Ide Jualan Brownies Panggang Jadi Cemilan Paling Laris, Tak Kalah Moist dari Premium

- 22 Februari 2023, 09:45 WIB
Resep brownies panggang untuk ide jualan cemilan 2000an
Resep brownies panggang untuk ide jualan cemilan 2000an /YouTube Nophy kitchen

Baca Juga: Cara Enak Makan Sayur, Cuma Pakai 6 Bahan Ini Bisa Jadi Resep Kangkung Crispy, Gurih, Renyah, Coba yuk!

Berikut cara membuat brownies panggang:

1. Siapkan loyang 10x20 cm, lalu olesi dengan margarin secukupnya, beri alas berupa kertas roti, kemudian sisihkan sementara.

2. Setelah itu, siapkan wadah, lalu masukkan cream cheese sebanyak 150 gram, ½ sdt vanili bubuk, dan 2 sdm susu kental manis.

3. Bahan-bahan tersebut lalu diaduk-aduk dan mixer sampai tercampur rata dan menjadi lembut teksturnya.

4. Tambahkan 1 butir telur, lalu mixer kembali sampai tercampur rata dengan cream cheese, aduk-aduk dengan spatula, sisihkan sementara.

5. Siapkan teflon dan beri air secukupnya, lalu panaskan sampai mendidih, letakkan wadah di atas teflon, masukkan 75 gram coklat batang dan 50 gram butter.

6. Setelah itu, aduk-aduk kedua bahan itu sampai meleleh, lalu angkat dan tiriskan, sisihkan.

7. Siapkan wadah yang baru, lalu masukkan 1 butir telur, 85 gram gula pasir, dan ½ sdt vanili bubuk, kemudian mixer sampai putih, kental, dan berjejak.

8. Setelah itu, masukkan campuran coklat dan butter tadi, lalu mixer dengan kecepatan rendah sampai tercampur rata.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah