Olahan Kulit Pangsit Ini Cocok untuk Ide Jualan Cemilan 2000an di Pasar Ramadhan, Modal Kecil Untung Melejit!

- 16 Februari 2023, 16:03 WIB
Resep olahan kulit pangsit
Resep olahan kulit pangsit /YouTube Dapur Lielis.

6. Masukkan juga 1 butir telur, 3 sdm tepung terigu, 1 sdm tepung tapioka, ½ sdt kaldu bubuk, ½ - 1 sdt garam, dan ¼ sdt lada.

7. Lanjut masukkan 75 ml air lalu aduk semua bahan hingga tercampur merata.

8. Masukkan adonan ke dalam kulit pangsit yang telah dicetak sampai penuh, lalu taburi daun bawang.

9. Masukkan adonan ke dalam kukusan yang telah dipanaskan sebelumnya, lalu kukus selama 10 menit di api sedang.

Baca Juga: Ide Jualan Bulan Puasa, Cukup Kulit Pangsit dan Tahu Langsung Diserbu Pembeli

10. Setelah 10 menit, angkat dan dinginkan. Setelah itu keluarkan dari cetakan secara perlahan.

11. Selanjutnya siapkan wajan dan panaskan minyak goreng. Masukkan pangsit kukus dan goreng hingga matang merata menggunakan api sedang cenderung kecil.

12. Setelah matang, angkat dan tiriskan.

13. Olahan kulit pangsit siap untuk disajikan.

Sebagai ide jualan cemilan 2000an di pasar Ramadhan, kemas oalah kulit pangsit ini di plastik mika dantambahkan saus sambal untuk cocolannya. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x