Wow! Ide Usaha Langsung Cuan Pakai Pedoman Resep dan Perkiraan Modal Ini, Bikin Onigiri Ekonomis Pasti Laris

- 8 Februari 2023, 15:37 WIB
Resep dan perkiraan modal ide usaha onigiri ekonomis langsung cuan
Resep dan perkiraan modal ide usaha onigiri ekonomis langsung cuan /Instagram @dapurkave

5. Kemudian, bumbui dengan 1/2 sendok teh garam, 1/2 sendok teh gula pasir, 1/2 sendok teh kaldu bubuk, dan 1/4 sendok teh merica bubuk.

6. Tambahkan juga 2 sendok makan saus tiram, 1 sendok makan minyak wijen, serta air sebanyak 150 mililiter. Aduk semua bahan hingga merata.

Baca Juga: Resep Sederhana Anak Kos: Ayam Katsu Crispy Tanpa Perlu Budget Tinggi

 

7. Jika air sudah mendidih dan agak menyusut, matikan kompor dan angkat isian untuk onigiri tersebut.

8. Siapkan 250 gram nasi lalu tambahkan garam dan minyak wijen secukupnya. Aduk hingga merata.

9. Berikutnya, ambil cetakan onigiri berbentuk segitiga dan masukkan nasi secukupnya ke dalam cetakan hingga memenuhi 1/2 bagian cetakan.

Pada tahap dalam resep ide usaha onigiri ekonomis ini, pastikan memasukkan nasi sambil ditekan-tekan agar lebih padat. Beri sedikit cekungan di bagian tengah.

Baca Juga: Bisa untuk Stok Satu Bulan, Ayam Ungkep Rumahan Tinggal Goreng, Cocok bagi Orang Sibuk

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x