Resep Bolu Marmer Super Menul, Cocok Banget Jadi Ide Usaha Rumahan, Ibu Rumah Tangga Merapat Omzet Berlipat!

- 3 Februari 2023, 12:00 WIB
Resep bolu marmer yang super menul, inspirasi usaha rumahan yang datangkan untung berlipat.
Resep bolu marmer yang super menul, inspirasi usaha rumahan yang datangkan untung berlipat. /YouTube Figo Alfares/

2. Lalu mixer bahan-bahan hingga mengembang, kental dan putih berjejak atau sekitar 10 menit dengan kecepatan tinggi. Setelah 10 menit, matikan mixer.

3. Selanjutnya, masukkan 100 gr margarin cair yang sudah suhu ruang dan 50 ml minyak goreng, lanjut mixer kembali dengan kecepatan rendah hingga tercampur rata. Matikan mixer.

4. Setelah tercampur rata, lanjut aduk adonan dengan spatula agar tidak ada margarin cair dan minyak yang mengendap.

Baca Juga: Makan Cemilan Khas Bogor Ini Gak Cukup Satu, 1 Resep Roti Unyil Bisa Dapat 60 Pcs Ide Jualan Enak dan Empuk! 

5. Kemudian, ambil 3 sendok sayur adonan. Lalu tambahkan pasta coklat secukupnya, aduk hingga tercampur rata, sisihkan.

6. Lanjut siapkan loyang bulat atau bebas, kemudian olesi adonan karlu atau bisa juga dengan margarin tipis-tipis dan taburi dengan tepung terigu.

7. Setelah itu, tuang 1/2 adonan coklat di beberapa titik atau secara acak agar menjadi motif dan ratakan.

8. Setelah itu, tuang adonan original atau adonan yang tidak diberi pasta 1/3 bagian.

Baca Juga: Resep Lemper Ayam Bakar, Cemilan Enak dan Mengenyangkan, Cocok Jadi Ide Jualan

9. Lalu, timpah lagi dengan 1/3 adonan coklat dengan bentuk melingkar atau taruh di bagian tengah secara acak agar menjadi motif.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x