Ide Usaha Gorengan, Rahasia Pedagang! Ternyata Begini Resep Anti Gagal Bakwan Tetap Garing Meski Sudah Dingin

- 2 Februari 2023, 07:48 WIB
Resep rahasia pedangan membuat gorengan bakwan tetap garing meski sudah dingin
Resep rahasia pedangan membuat gorengan bakwan tetap garing meski sudah dingin /YouTube mbok midut.

BERITASUKOHARJO.com - Seperti diketahui, bakwan merupakan salah satu gorengan kesukaan banyak orang Indonesia.

Sama dengan gorengan lainnya, bakwan memiliki tekstur yang garing nan renyah. Namun, sayangnya tak semua orang berhasil membuatnya.

Nyatanya, banyak orang kerap gagal membuat bakwan garing yang renyahnya awet bahkan meskipun sudah dingin.

Oleh karena itu, kali ini BeritaSukoharjo.com hadir untuk membagikan resep rahasia pedagang dalam membuat bakwan super garing meski sudah dingin.

Sangat cocok dijadikan sebagai ide usaha karena dijamin berhasil alias anti gagal!

Baca Juga: Simple Ekonomis, Enaknya Gak Ketulungan! Tahu Jadi Super Mantap Dibuat Cemilan dan Lauk Unik Begini, Nagih!

Penasaran bagaimana resep lengkapnya? Langsung saja simak berikut ini, sebagaimana dilansir dari kanal YouTube mbok midut.

Bahan-Bahan:

2 buah wortel (2 carrots)
1 buah jagung manis ( 1 sweet corn)
200 gr kol (8 oz of cabbage)
2 batang daun bawang (2 stalks of scallion)
3 siung bawang putih (3 cloves of garlic)
1 sdt lada bubuk (1 tsp of ground pepper)
2 sdm ketumbar bubuk (2 tbsp of ground coriander)
1 sdt garam (1 tsp of salt)
1 sdt kaldu bubuk (1 tsp of stock powder)
1/2 sdt msg (1/2 tsp of MSG)
1/2 sdt baking powder (1/2 tsp of baking powder)
250 tepung terigu (10 oz of flour)
100 gr tepung beras (4 oz of rice flour)
350 CC air dingin (1,5 cups of cold water)
Minyak untuk menggoreng (frying oil)

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x