Modal Tape Singkong dan Roti Tawar Hasilnya Semewah Ini, Cemilan Modal Ekonomis untuk Ide Jualan

- 11 Desember 2022, 20:26 WIB
cemilan olahan roti tawar dan tape singkong
cemilan olahan roti tawar dan tape singkong /YouTube Dapur Talita

1. Siapkan wadah, masukkan tape singkong dan buang batangnya. Lumatkan hingga halus. Sisihkan.

2. Potong roti tawar menjadi kotak-kotak kecil. Sisihkan.

Baca Juga: Auto Untung Banyak! Bikin Ide Jualan dari Jajanan Pasar Buat Anak Sekolah yang Pas Dikantong, Dijamin Laris

3. Siapkan wadah lain, pecahkan telur, masukkan gula pasir. Aduk sampai gula pasir larut.

4. Lalu, tambahkan tape singkong yang sudah dihaluskan dan margarin cair. Aduk rata.

5. Masukkan susu cair dan roti tawar yang sudah dipotong. Pastikan semua potongan roti tawar basah terkena adonan.

6. Siapkan loyang. Lapisi dengan kertas roti dan olesi dengan margarin secara tipis dan merata. Tuang adonan dan ratakan.

7. Untuk topping, bisa tambahkan kismis yang sudah direndam air panas sebentar juga keju parut secara merata.

8. Kamu jika bisa memakai bahan lain sebagai topping, misalnya meses atau bahan lainnya.

9. Siapkan oven dengan memanaskannya terlebih dahulu selama 10 menit agar saat adonan dimasukkan, panasnya merata.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Dapur Talita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah