Cantiknya Resep Cemilan Kue Tradisional Putri Mandi Kekinian, Semua Orang Pasti Suka

- 30 November 2022, 14:20 WIB
resep cemilan kue putri mandi kekinian
resep cemilan kue putri mandi kekinian /YouTube Dapur Lielis

BERITASUKOHARJO.com - Kue putri mandi menjadi salah satu kue tradisional Indonesia yang sudah mulai langka di pasaran.

Kue putri mandi dengan bahan dasar ketan ini memiliki isian unti, dimana kue ini memiliki cita rasa yang lezat, lembut, serta manis.

Diberi nama kue putri mandi ini karena biasanya disajikan lengkap dengan siraman vla santan, yang diibaratkan kue ini sedang mandi.

Baca Juga: Banjir Orderan Snack Box karena Ide Jualan Legit dari Singkong, Resep Rahasia Bingka Inilah yang Bikin Untung

Tidak hanya memiliki cita rasa yang manis, bahan pembuatan kue putri mandi ini juga mudah untuk diperoleh.

Untuk Anda yang penasaran akan kelembutan, kecantikan, dan cita rasanya, Anda bisa mencoba mempraktekkannya sendiri di rumah.

Selain untuk cemilan sendiri dan keluarga, kue putri mandi ini bisa menjadi ide jualan yang menjanjikan.

Jika kue putri mandi ini dikemas dengan bentuk yang lebih kekinian, dijamin ide jualan satu ini akan laris manis dan mendatangkan untung yang berlipat.

Bagi Anda yang penasaran dengan cara membuatnya, berikut ini BeritaSukoharjo.com telah merangkum resep cemilan kue putri mandi ini, yang dikutip dari channel YouTube Dapur Lielis. Berikut resep lengkapnya.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Dapur Lielis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x