Cendol Versi Berbeda dengan Resep dan Cara Ini! Enak, Manis, dan Kenyal, Wajib Cobain!

- 28 November 2022, 14:24 WIB
Resep olahan cendol versi berbeda
Resep olahan cendol versi berbeda /YouTube HOBI MASAK.

4. Tambahkan 250 ml air, lalu aduk rata. Setelah itu tambahkan 200 ml santan kental dan air pandan yang sudah disaring tadi. Aduk rata.

5. Agar lebih berwarna, tambahkan ½ sdt pasta pandan, lalu aduk rata lagi.

6. Nyalakan api kompor, lasak dengan api sedang hingga mendidih. Setelah mendidih, angkat dan tuang ke loyang kotak persegi panjang.

7. Biarkan adonan puding keras dan masukkan ke dalam kulkas.

Baca Juga: Resep Ayam Popcorn Super Renyah dan Dijamin Awet, Pakai Sambal Seblak Makin Mantap

8. Siapkan panci, masukkan 100 gram gula merah atau gula aren. Tambahkan sejumput garam dan 1 lembar daun pandan, lalu masukkan juga 50 ml air.

9. Masak dengan api kecil hingga gula larut. Jika gula sudah larut, angkat dan saring. Kemudian sisihkan.

10. Jika adonan puding sudah mengeras, keluarkan puding dari loyang. Potong puding menjadi 6 bagian, lalu parut pudingnya. Lakukan sampai selesai. Sisihkan.

11. Selanjutnya, Siapkan panci dan masukkan 1 bungkus (15 gram) Nutrijel plain. Masukkan juga 100 gram gula pasir, lalu aduk rata.

12. Tambahkan 700 ml air, ½ sdt pasta vanila, dan masak adonan dengan api sedang hingga mendidih. Setelah mendidih, angkat.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube HOBI MASAK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah