Lezat Banget! Olahan Kentang dan Telur Jadi Cemilan Favorit Anak atau Ide Jualan

- 22 November 2022, 20:29 WIB
cemilan olahan kentang dan telur, bisa untuk ide jualan
cemilan olahan kentang dan telur, bisa untuk ide jualan /YouTube Delmira Cooking

1. Siapkan 300 gr kentang yang telah dikupas dan dicuci bersih. Kemudian parut kentang. Lalu, rendam ke dalam air sebentar saja.

2. Kemudian, tiriskan dan masukkan ke dalam wadah.

3. Tambahkan 2 sdm tepung maizena. Aduk hingga tercampur rata.

4. Siapkan teflon, olesi permukaannya dengan minyak goreng. Lalu, nyalakan api kecil.

5. Masukkan kentang ke dalam teflon, ratakan.

6. Lalu, siapkan wadah. Masukkan 2 butir telur.

7. Bumbui dengan ¼ sdt garam dan sedikit merica bubuk. Aduk hingga tercampur rata.

8. Kemudian, tuang ke seluruh permukaan kentang dan ratakan. Masak kentang dengan api kecil selama 20 menit.

9. Sambil menunggu, kita siapkan topping. Potong kecil sosis. Potong dadu bawang bombay.

10. Setelah 20 menit, kemudian balik kentang, caranya letakkan piring di atasnya dan balik teflon.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Delmira Cooking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah