Menikmati Bolu Nggak Perlu lagi Dipotong-potong, Cukup Bikin Resep Cemilan Versi Pandan Mini yang Lembut Ini!

- 30 Oktober 2022, 21:43 WIB
Resep bolu pandan mini, cemilan yang lembut
Resep bolu pandan mini, cemilan yang lembut /Instagram @dhiahoddie

Baca Juga: Belum Ada Ide Jualan Catering? Sini Merapat! Resep Ayam Rica Kemangi, Bisa Jadi Pilihan Kalian

CARA MEMBUAT:

1. Langkah pertama, kocok bahan A hingga mengembang kental, lalu beri pasta pandan secukupnya.

2. Kemudian masukkan bahan B secara bertahap, lalu kocok speed rendah sampai rata.

3. Selanjutnya tuang bahan C, lalu kocok sebentar, kemudian aduk rata menggunakan spatula.

4. Berikutnya untuk motif, ambil sedikit adonan, lalu beri pasta dark chocolate, kemudian aduk rata. Selanjutnya masukkan dalam plastik segitiga.

Baca Juga: Wow, Pedas dan Gurih, Ternyata Begini Resep Sambal Terong Bakar yang Super Enak Itu, Cobain!

5. Tahap selanjutnya, panaskan cetakan lumpur, lalu oles tipis menggunakan margarin, kemudian tuang adonan sampai penuh, lalu beri motif sesuai selera. Kemudian panggang sampai matang.

6. Terakhir keluarkan dari cetakan, dan pindahkan ke atas wadah.

7. Bolu pandan mini, siap disajikan.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: Instagram @dhiahoddie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah