Cara Mudah Mengolah Telur, Bihun, dan Kentang Jadi Gulai Masak Putih yang Super Gurih, Enak, Praktis dan Boros

- 28 September 2022, 16:10 WIB
Gulai Masak Putih Bihun, Telur dan Kentang
Gulai Masak Putih Bihun, Telur dan Kentang /YouTube Dapur Mega Mustika

BERITASUKOHARJO.com - Kamu suka makan gulai kha Padang? Kali ini, kamu bisa membuat gulai masak putih khas Padang, loh. Rasa kuahnya yang super gurih dan enak akan membuatnya siapa saja ketagihan.

Kali ini, BeritaSukoharjo.com akan membagikan cara mudah mengolah telur, bihun, dan kentang menjadi gulai masak putih sebagaimana yang sudah dilansir dari kanal YouTube Dapur Mega Mustika.

Olahan telur, bihun, dan kentang jadi gulai masak putih ini dijamin bakal bikin boros nasi jika sudah mencobanya.

Kamu bisa menjadikan gulai masak putih ini sebagai ide menu masakan sehari-hari yang super praktis dan tentunya sangatlah ekonomis.

Baca Juga: Telur dan Kentang Coba Masak Begini, Lebih Enak, Gurih dan Lumer Banget, Cemilan Praktis dan Ekonomis

Dijamin semua anggota keluarga akan suka dengan menu olahan telur, bihun, dan kentang ini. Penasaran bagaimana cara membuat olahan yang super gurih ini?

Langsung saja simak resep lengkapnya berikut ini.

Bahan:

5 butir telur
2 buah kentang
500 ml santan
100 gr bihun
1 siung bawang putih
7 siung bawang merah
2 lembar daun salam
1/2 sdt garam
1/2 sdt kaldu bubuk
Minyak goreng secukupnya
2 cm jahe
1/2 buah pala
1 sdm ketumbar

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Mega Mustika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x