Punya Sosis dan Indomie? Tambah Telur Bisa Kamu Olah Jadi Cemilan Enak dan Gurih, Ikuti Resep Mudah Ini

- 25 September 2022, 16:33 WIB
Resep mudah olah Indomie sosis telur gulung, cemilan enak dan gurih, tambah mantap dengan saus sambal
Resep mudah olah Indomie sosis telur gulung, cemilan enak dan gurih, tambah mantap dengan saus sambal /YouTube ResepMasakan13

7. Cuci tangan sampai bersih dan ambil sedikit mie, uraikan dan ambil satu potong sosis. Gulung-gulungkan mie yang terurai tadi pada sosis tersebut.

8. Sisakan di ujung-ujungnya agar sosisnya kelihatan. Kalau sudah selesai, masukkan ke penggorengan yang sudah panas. Ulangi proses yang sama pada semua mie dan sosis.

9. Nanti akan mendapatkan sekitar 10 biji mie sosis gulung goreng. Goreng mie sosis gulung sampai warnanya kecoklatan dengan tekstur renyah.

Baca Juga: Masak Tahu dengan Resep Praktis Ini Jadi Cemilan Enak dan Gurih, Bisa Juga Dijadikan Lauk Makan

10. Jangan lupa untuk dibolak-balik. Jika sudah matang, angkat dan sajikan. Taruh ke atas piring dengan taburan irisan daun bawang dan sajikan bersama saus sambal.

Kamu bisa memasak cemilan ini untuk anak-anak di rumah sebagai menu selingan di kala santai. Selain itu, bisa juga dijadikan ide jualan jika sekitar rumahmu banyak anak-anak.

Dijual dengan harga tiap bijinya Rp1000,- tidak akan membuat kamu rugi, malah bisa untuk berlipat. Coba sekarang!***

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube ResepMasakan13


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah