AJAIB! 5 Buah-buahan Berikut dapat Membantu Menurunkan Kolesterol!

- 29 Mei 2023, 19:21 WIB
Ilustrasi buah yang bisa menurunkan kolesterol
Ilustrasi buah yang bisa menurunkan kolesterol /Pixabay/Rebekka D

BERITASUKOHARJO.com – Kadar kolesterol yang tinggi seringkali menimbulkan sejumlah masalah. Tingginya kadar kolesterol ternyata dapat diatasi dengan mengonsumsi buah-buahan tertentu.

Ya, beberapa jenis buah-buahan dapat menurunkan kadar kolesterol secara alami dan telah dipercaya sejak dahulu.

Penasaran dengan apa saja buah-buahan yang dapat menurunkan kolesterol tersebut? Maka artikel ini adalah jawabannya.

Berikut rangkuman BeritaSukoharjo.com dari healthshots mengenai buah-buahan yang dapat menurunkan kolesterol. Simak selengkapnya ya!

Baca Juga: Jangan Cuma Dimasak Biasa, Coba Olah Sayur dengan Resep Unik Ini, Bisa Jadi Cemilan Ide Jualan Enak lho!

1. Buah Tinggi Serat seperti Apel dan Pir

Mengonsumsi terlalu banyak makanan dengan kandungan natrium dan lemak yang tinggi dapat meningkatkan kadar kolesterol di dalam darah. Sebaliknya, konsumsi makanan khususnya buah-buahan yang tinggi serat dapat menurunkan kadar kolesterol di dalam darah.

Buah-buahan dengan kandungan serat larut yang tinggi atau pektin dapat mengurangi kadar kolesterol dalam darah. Diantaranya adalah buah apel dan pir.

Kulit apel mengandung pektin, serat larut air yang dapat menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Pektin ini bekerja menyerap lemak jahat di dalam usus halus yang kemudian dikeluarkan melalui urine dan feses.

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x