9 Manfaat Mengkonsumsi Daun Kelor, Ketahui juga Kandungan di Dalamnya yang Baik bagi Kesehatan Tubuh

- 20 Maret 2023, 20:22 WIB
Ilustrasi - 9 Manfaat Mengkonsumsi Daun Kelor, Ketahui juga Kandungan di Dalamnya yang Baik bagi Kesehatan Tubuh
Ilustrasi - 9 Manfaat Mengkonsumsi Daun Kelor, Ketahui juga Kandungan di Dalamnya yang Baik bagi Kesehatan Tubuh /Dok: DISKES KABUPATEN BADUNG/

Baca Juga: Paling Banyak Diburu Emak-Emak, Es Blewah Leci, Jadikan Ide Jualan Takjil Ramadhan Auto Kaya

Sebuah penelitian mengatakan, jika mencampurkan 50 gr daun kelor ke dalam olahan makanan, maka akan mengurangi kenaikan gula darah sekitar 21%.

2. Baik untuk Otak

Ada sebuah penelitian menyatakan bahwa daun kelor salah satu adaptogen alami yang memiliki kemampuan untuk melindungi tubuh dari efek toksik dipicu dari stres.

Hal tersebut dipercaya guna meredakan stres dan peradangan di otak, yang berpengaruh baik untuk meningkatkan daya ingat manusia.

Kandungan vitamin C dan E yang tinggi di dalam daun kelor bermanfaat untuk meningkatkan fungsi otak dan melawan oksidasi yang mengarah pada degenerasi neuron dan 

Baca Juga: Wajib Isi Toples Kosong dengan Kue Kering Susu, Gurih, dan Lembut, Bisa Jadi Ide Jualan, Ini Resep Lengkapnya!

3. Mencegah Peradangan

Daun kelor mempunyai kandungan isotiosianat yang merupakan zat anti peradangan.

Kandungan anti inflamasi yang terkandung di dalamnya berguna untuk mengurangi peradangan pada tubuh.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x