Wajib Tahu tentang Aturan April Mop 2023, Biar Gak Kelihatan Bodoh Pas Bikin Lelucon

- 1 April 2023, 20:43 WIB
Aturan April Mop 2023
Aturan April Mop 2023 /Unsplash/Markus Winkler.

BERITASUKOHARJO.com – April Mop yang diperingati setiap tanggal 1 April sebagai tren membuat lelucon atau candaan dengan aturan khusus yang diperuntukkan bagi para pelakunya.

Perlu diketahui bahwa April Mop dilakukan dengan membuat lelucon praktis, tapi menarik, dengan aturan tertentu yang lebih baik ditaati agar tidak terlihat bodoh saat melakukannya.

Aturan dari April Mop atau April Fools bisa dicoba dengan mengarang lelucon seperti pelawak atau membuat jebakan kecil kepada keluarga, teman kerja, dan orang lain.

Baca Juga: Isian Toples Sable Cookies, Renyah dan Gurih di Mulut, Sajikan untuk Suguhan Lebaran 2023

BeritaSukoharjo.com telah melansir dari berbagai sumber tentang aturan April Mop atau April Fool’s Day yang bisa dijadikan patokan agar tidak terlihat bodoh saat memberikan lelucon.

Meskipun tidak diketahui pasti asal usul aturan ini, tapi April Mop hanya boleh dilakukan atau diceritakan maksimal tengah hari atau jam 12.00 siang pada tanggal 1 April.

Aturan tersebut juga berkaitan dengan jangka waktu lelucon dan candaan yang diberikan harus berada dalam waktu 12 jam atau dimulai sejak 00.00 dini hari sampai jam 12.00 siang saja.

Baca Juga: Anti Alot, Dijamin Awet dan Anti Gagal, Resep Onde-Onde Cocok Untuk Cemilan Buka Puasa

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x